team gardu
idota2
Artikel Terbaru
Tampilkan postingan dengan label Burung Kecil. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Burung Kecil. Tampilkan semua postingan

Decu

Burung decu adalah salah satu jenis burung petarung (fighter) seperti halnya murai batu, kacer dan sulingan atau tledekan. Dengan tubuh sebesar burung gereja, burung decu jantan memiliki warna tubuh dominan dengan warna hitam dan ada warna putih di pantat dan bagian sayap. Decu betina hampir sama dengan jantan tetapi memiliki bulu yang lebih pudar warnanya.Dari sisi suara, burung ini mampu

Decu - Kibung - Kicau Burung

Decu - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Decu masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Branjangan ( Mirafra Javanica )

Burung Branjangan (Mirafra Javanica) adalah burung dari bangsa Passeriformes dari famili Alaudidae yang terkenal dapat bernyanyi dengan indahnya. Kepiawaiannya dalam meniru suara burung lain serta gaya bertarungnya dengan cara mengepakan sayap (ngeper) semakin menambah kesukaan orang untuk memelihara burung ini.Di alam bebas, Branjangan sering bernyanyi di atas kabel telpon atau batu atau pucuk

Branjangan ( Mirafra Javanica ) - Kibung - Kicau Burung

Branjangan ( Mirafra Javanica ) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Branjangan ( Mirafra Javanica ) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Bondol Peking ( Lonchura punctulata )

Bondol peking atau pipit peking (Lonchura punctulata) adalah sejenis burung kecil pemakan padi dan biji-bijian. Nama punctulata berarti berbintik-bintik, menunjuk kepada warna bulu-bulu di dadanya.Orang Jawa menyebutnya emprit peking, prit peking; orang Sunda menamainya piit peking atau manuk peking, meniru bunyi suaranya. Di Malaysia burung ini disebut pipit pinang, dan dalam bahasa Inggris 

Bondol Peking ( Lonchura punctulata ) - Kibung - Kicau Burung

Bondol Peking ( Lonchura punctulata ) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Bondol Peking ( Lonchura punctulata ) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Sikatan Belang ( Ficedula westermani )

Sarang berbentuk cawan, dari lumut dijalin dengan serat halus, pada kanopi.Telur berwarna coklat kekuning-kuningan gelap, jumlah 1-3 butir. Jantan:ber ciri - ciri : alis, garis sayap, pingggir pangkal ekor, dan tubuh bagian bawah putih dan bagian atas hitam.Betina: Tubuh bagian atas coklat keabu-abuan. Tubuh bagian bawah keputih-putihan.Remaja: coklat berbintik kuning kecoklatan.Iris coklat,

Sikatan Belang ( Ficedula westermani ) - Kibung - Kicau Burung

Sikatan Belang ( Ficedula westermani ) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Sikatan Belang ( Ficedula westermani ) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Bondol Jawa / Emprit ( Lonchura leucogastroides )

Bondol jawa adalah sejenis burung kecil pemakan padi dan biji-bijian. Burung ini juga disebut dengan nama lain seperti pipit bondol, piit bondol, emprit bondol dan lain-lain, mengikuti suara yang dihasilkannya. Nama ilmiahnya adalah Lonchura leucogastroides. Dalam bahasa Inggris burung ini disebut sebagai Javan Munia.Iris mata coklat; paruh bagian atas kehitaman, paruh bawah abu-abu kebiruan;

Bondol Jawa / Emprit ( Lonchura leucogastroides ) - Kibung - Kicau Burung

Bondol Jawa / Emprit ( Lonchura leucogastroides ) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Bondol Jawa / Emprit ( Lonchura leucogastroides ) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Cinenen Pisang ( Common Tailorbird )

Cinenen pisang adalah sejenis burung pengicau dari suku Sylviidae. Nama-nama lainnya dalam bahasa daerah adalah cinenen (nama umum, Sd.), prenjak (umum, Jw.), cici (umum, Btw.) dan lain-lain. Dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Common Tailorbird, karena kebiasaannya menjahit dedaunan sebagai sarangnya.Burung yang kecil dan ramping. Di Jawa, panjang total (diukur dari ujung paruh hingga ujung

Cinenen Pisang ( Common Tailorbird ) - Kibung - Kicau Burung

Cinenen Pisang ( Common Tailorbird ) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Cinenen Pisang ( Common Tailorbird ) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Ciblek

Ciblek atau sering disebut juga dengan prenjak adalah jenis burung kicauan dari suku Cisticolidae. Yang mana dalam bahasa Inggrisnya juga disebut winged prinia karena adanya dua garis putih pada setiap sayapnya. Sedangkan nama ilmiahnya disebut sebagai Prinia familiaris horsfield , dengan panjang berkisar 13 cm dan hampir seluruh sisi atas badan berwarna coklat hijau zaitun. Tenggorokan dan dada

Ciblek - Kibung - Kicau Burung

Ciblek - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Ciblek masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Alap-Alap Capung (Microhierax fringillarius)

Berukuran kecil 10 cm, berwarna hitam dan putih. sayap panjang paha dan tungging merah karat.tubuh bagian atas abu-abu gelap, dada putih susu bercoret hitam. Betina : ukuran lebih besar, lebih coklat, lebih bercoret pada paha dan bulu penutup ekor bagian bawah. segera dapat dibedakan dengaan alap -alap macan dari dada yang keputih - putihan.Iris coklat , paruh abu-abu dengan sera kuning, kaki

Alap-Alap Capung (Microhierax fringillarius) - Kibung - Kicau Burung

Alap-Alap Capung (Microhierax fringillarius) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Alap-Alap Capung (Microhierax fringillarius) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.

Alap-Alap Sapi (Falco moluccensis)

Tubuh berukuran kecil (30 cm). Jantan:Tubuh bagian atas coklat gelap. Mahkota dan Tubuh bagian atas kekuningan, bergaris dan bintik hitam tebal. Tubuh bagian bawah kuning suram dengan coretan hitam tebal. Ekor abu-abu kebiruan ujung putih dan garis lebar hitam di sub-terminal. Betina: ukuran lebih besar, garis tebal pada ekor. Iris coklat, paruh abu-abu kebiruan, ujung hitam, sera kuning, tungkai

Alap-Alap Sapi (Falco moluccensis) - Kibung - Kicau Burung

Alap-Alap Sapi (Falco moluccensis) - Kibung - Kicau Burung

Terimakasih anda telah membaca artikel Kibung - Kicau Burung dengan judul Alap-Alap Sapi (Falco moluccensis) masih banyak artikel lainya yang bisa anda baca.
 
Support : Team Gardu | IDota 2 | Okezone
Copyright © 2015. Kibung - Kicau Burung - All Rights Reserved
Template Created by uzanc Published by Barc0de Lab
Proudly powered by Blogger